Mengedepankan Rasa Kemanusiaan, Lazada Tutup Akses Impor untuk Lindungi UMKM Indonesia

- 4 Agustus 2021, 14:40 WIB
Cek Fakta, Lazada Bagi-bagi Hadiah Rp 175 Juta
Cek Fakta, Lazada Bagi-bagi Hadiah Rp 175 Juta /

KENDALKU - Berbekal rasa kemanusiaan, menjadi salah satu alasan Lazada akhirnya menutup akses impor untuk melindungi UMKM Indonesia.

Lazada memutuskan untuk menutup akses impor dari negara lain dan memfokuskan untuk UMKM dari Indonesia.

Salah satu langkah Lazada untuk menutup akses impor ini sebagai perlindungan terhadap kemajuan UMKM Indonesia di beberapa sektor.

Baca Juga: Cerita Ikatan Cinta 4 Agustus 2021: Elsa Ubah Penampilan untuk Menyamar, Atur Siasat dengan Ricky

Lazada menutup 3 klaster utamanya dalam marketplace untuk melakukan impor dan beralih ke UMKM lokal.

Rasa kemanusiaan ini disampaikan Head of Public Affairs and Public Policy
Lazada Indonesia, Waizly Darwin.

Dia menganggap penutupan akses impor untuk rasa kemanusiaan.

"Kami ingin mengajak berbagai pihak mengedepankan rasa kemanusiaan, terutama untuk pelaku usaha di tanah air agar bersemangat dalam menjalankan bisnis," ungkap Waizly Darwin.

Baca Juga: Simak Jadwal Trans TV Hari ini 4 Agustus 2021 Nonton Gratis Lone Survivor, The Expendables 3, Lockout 

Halaman:

Editor: Fahmi Syaiful Akbar

Sumber: Kemenkop UKM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah